Back

EUR/USD Bentuk Terendah Baru Setela IFO Jerman

FXStreett - EUR/USD menyentuh rendah baru marjinal sub-1,3200 pada awal sesi Eropa setelah data IFO menunjukkan perekonomian Jerman terus kehilangan kekuatan.

Survei IFO Jerman menunjukkan indeks penilaian saat ini turun ke 111,1 pada bulan Agustus dibandingkan 112,0 diharapkan, sementara iklim usaha turun menjadi 106,3 vs 107 yang diperkirakan dan indeks ekspektasi turun menjadi 101,7 vs 102,0.

EUR/USD melemah dan mencetak rendah segar di 1,3183 setelah data tersebut dan saat ini diperdagandkan di zona di 1,3190, merekam penurunan 0,36% pada hari ini.

EUR/USD di bawah tekanan, setelah meninggalkan celah bearish pada pembukaan mingguan, mengikuti komentar hawkish Fed Yellen dan dovishECB Draghi di Jackson Hole Jumat lalu.

Tingkat EUR/USD untuk diamati

Dalam hal tingkat teknis, EUR/USD bisa menemukan support di 1,3161 (rendah 9 September 2013), 1,3104 (rendah 6 September 2013) dan 1,3100 (level psikologis). Di sisi lain, resistensi terlihat di 1,3238 (penutupan harga 22 Aug), 1,3295/1,3300 (tinggi 22 Agustus/level psikologis) dan 1,3323 (tinggi 20 Agustus).

[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]

** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **

Risiko Geopolitik Tetap Hidup - Danske Bank

Menurut Lars Christensen, Kepala Analis di Danske Bank, situasi di Ukraina terus mengkhawatirkan.
Baca selengkapnya Previous

EUR/GBP Masih Di Bawah 0,8033/36 - Commerzbank

Axel Rudolph, Analis Teknikal Senior di Commerzbank, masih melihat perdagangan pair ini di bawah level 0,8033/36.
Baca selengkapnya Next